1. Home
  2. Docs
  3. VPS X
  4. X-Cube
  5. VPS Apps
  6. MariaDB

MariaDB

Description

MariaDB merupakan database yang dikembangkan dari MySQL. MariaDB dan MySQL kompatibel satu sama lain. Tidak heran jika banyak orang yang sering mengira jika dua database tersebut merupakan database yang sama. Sintaks kedua database tersebut sama-sama menggunakan SQL. MariaDB dikembangkan dari kode sumber MySQL yang kemudian dikembangkan lebih lanjut oleh komunitas pengembang maupun pengembang enterprise. Sehingga, MariaDB menawarkan performa yang lebih unggul dari MySQL dan juga sedikitnya bug yang ada pada MariaDB.

 

 

 Will be Installed on Your VPS

Content Version License
MariaDB 10.5

GNU General Public License

Getting started after deploying MariaDB

Ada beberapa konfigurasi yang dilakukan oleh XCube :

  • Instalasi MariaDB

Lokasi file konfigurasi MariaDB berada pada: /etc/mysql/my.cnf


Setelah berhasil melakukan instalasi maupun rebuild dengan menggunakan XCube MariaDB, ada beberapa langkah yang perlu kamu lakukan :

  • Login ke akun VPS kamu menggunakan user root
  • Lalu jalankan command: mysql -u root -p
  • Masukkan password kamu

 

Was this article helpful to you? No Yes 2

How can we help?